Mengantuk, Truk Muatan Pasir Terguling di Parit PLN
Humas Polres Semarang_Sebuah truk bermuatan pasir mengalami kecelakaan tunggal di jalur utama Semarang-Bawen, tepatnya di depan gudang PLN Jl. Jend. Sudirman, Kel. Langensari Kec. Ungaran Barat, Selasa pagi (15/11/2022). “Menurut…
Propam Polres Semarang Gelar Gaktibplin, Wujud Pedisiplinan Intern Personil Polres Semarang
Humas Polres Semarang_Sie Propam Polres Semarang kembali melaksanakan Gaktibplin terhadap personil yang memasuki Polres Semarang, Senin Pagi (14/11/2022). Kegiatan yang dipantau langsung oleh Kapolres Semarang AKBP Yovan Fatika H A,…
Antisipasi Bencana Musim Hujan, Polsek Bandungan Berikan Himbauan Kepada Wisatawan
Humas Polres Semarang_Situasi cuaca yang sudah memasuki musim penghujan, membuat jajaran Polsek Bandungan bertindak antisipatif dengan memberikan himbauan kepada wisatawan yang mengunjungi beberapa lokasi wisata di wilayah Bandungan Sabtu, 12/11/2022.…
Tingkatkan Keimanan Anggota Polsek Ambarawa, Kapolsek Gelar Pengajian Rutin
Humas Polres Semarang_Bertujuan meningkatkan keimanan serta rasa syukur kepada Tuhan Yang Maha Esa, Polsek Ambarawa menggelar pengajian rutin setiap hari Jumat pagi di Mushola Polsek Ambarawa. Seperti yang dilakukan pada…
Jalan Kampung Tertutup Longsor, Kapolsek Sumowono Beserta Personil Bersihkan Material Longsor
Humas Polres Semarang_Curah hujan yang tinggi di wilayah Kab. Semarang akhir-akhir ini, mengakibatkan terjadinya bencana tanah longsor di Dsn. Kaligintung Ds. Duren Kec. Sumowono Kamis dini hari (10/11/2022). Mengingat akses…